Schalke 04 Andil dalam Meraih Trofi Eropa
Schalke 04 Andil dalam Meraih Trofi Eropa
Schalke 04 Andil dalam Meraih Trofi Eropa – Klub Schalke 04, yang bernama lengkap FC Gelsenkirchen-Schalke 04 adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Jerman yang berdiri pada 4 Mei 1904 dan memiliki sejarah panjang dan terkenal di Jerman. Schalke 04 didirikan oleh sekelompok anak muda yang ingin bermain sepak bola yang awalnya bernama Westfalia Schalke. Pada tahun 1924 klub ini bergabung dengan Turn-und Sportverein 1877 Schalke sehingga nama klub berubah menjadi FC Schalke 04. Klub LGOGOAL ini memiliki era kejayaan di tahun 1930-an dan 1940-an karena pernah memenangkan 6 gelar kejuaraan Jerman pada periode tersebut (1934, 1935, 1937, 1939, 1940, dan 1942). Pada masa itu mereka memiliki gaya permainan yang terkenal yaitu “Schalker Kreisel” (kincir Schalke).
Setelah perang dunia 2, Schalke 04 tetap memiliki kekuatan penting dalam sepak bola Jerman. Mereka adalah salah satu anggota pendiri Bundesliga pada tahun 1963. Walaupun pada saat itu performa mereka di Bundesliga cukup fluktuatif namun mereka mampu mengalahkan degradasi beberapa kali. Tim ini juga pernah memenangkan salah satu pencampaian internasional mereka. Tim ini juga pernah sukses di kompetisi domestik piala Jerman pada 2001, 2002, dan 2011.
Klub ini memiliki basis penggemar yang sangat besar dan setia sehingga membuat tim ini menjadi salah satu klub dengan rata-rata penonton tertinggi di Eropa. Hal ini terlihat saat Schalke 04 melakukan pertandingan mereka di Veltins-Arena pada tahun 2001 dan berkapasitas sekitar 62.000 penonton.
Pertandingan Schalke 04 dalam Meraih Trofi Eropa
- Bundesliga
Bundesliga adalah liga tertinggi sepak bola Jerman. Schalke 04 menjadi peserta reguler di Bundesliga walaupun mereka mengalami degradasi pada musim 2020-2021. Setelah mengalami degradasi mereka akhirnya bermain di Bundesliga di liga kedua dalam sistem sepak bola Jerman.
-
DFB-Pokal
Schalke 04 juga sering berkompetisi di DFB-Pokal yang merupakan turnamen piala utama Jerman. Schalke 04 pernah memenangkan kompetisi ini berapa kali dan terakhir menang pada tahun 2011.
- Liga Champions
Klub ini telah memiliki sejarah panjang dalam kompetisi Liga Champions UEFA. Prestasi terbaik klub ini di Liga Champions adalah mencapai semifinal musim 2010-2011. Terakhir kali grup ini berlaga di Liga LGOGOAL Champions pada musim 2018-2019. Klub ini berhasil mencapai babak 16 besar sebelum disingkirkan oleh Manchester United dengan skor 10-2. Sejak saat itu Schalke 04 mengalami masa yang sulit di Bundesliga pada akhir musim 2020-2021.
- Liga Eropa
Schalke 04 juga memiliki sejarah di kompetisi Liga Eropa. Mereka pernah mencapai prestasi tertinggi pada tahun 1997 dengan mengalahkan Inter Milan di final melalui adu penalti. Terakhir kali tim ini bermain di Liga Eropa yaitu pada musim 2016-2017. Mereka hanya berhasil hingga perempat final sebelum disingkirkan oleh Ajax Amsterdam.
- Pertandingan Derby
Schalke 04 terlibat dalam salah satu pertandingan Derby yang paling terkenal di Jerman yaitu Revierderby. Revierderby adalah salah satu pertandingan yang paling dinanti dalam kalender sepak bola Jerman yang biasanya mampu menarik perhatian besar dari para penggemar sepak bola Jerman. Pertandingan ini mempertemukan Schalke 04 dengan Borussia Dortmund. Pada 4 November 2017, Schalke 04 melawan Borussia Dortmund dengan skor 4-4 di Signal Iduna Park kemudian pada 10 Maret 2019 Schalke meraih kemenangan dengan skor 4-2 melawan Borussia Dortmund.